Spesifikasi Microsoft Lumia 435 Terbaru dan Harga

Spesifikasi Microsoft Lumia 435 Terbaru dan Harga

Microsoft benar-benar tak mau ketinggalan dalam persaingannya di kancah pasar smartphone dunia. Microsoft juga mau berpartisipasi dalam meramaikan persaingan pasar smartphone dunia dikelas smartphone Low End yang rata-rata memiliki harga yang terjangkau. Bagi para penggemar Smartphone, yang ingin mencoba smartphone bersistem operasi Windows Phone 8, kini Microsoft memberikan penawaran menarik berupa perangkat Smartphone Windows yang bisa Anda dapatkan tanpa harus mengeluarkan budget yang mencekik. Microsoft Lumia 435 adalah Smartphone Low End yang bekerja dengan sistem operasi Windows Phone 8.1 versi terbaru. Smartphone ini sudah dibekali kamera depan beresolusi 0.3 Megapiksel yang dapat Anda gunakan untuk berinteraksi dengan teman-teman melalui layanan Video Chat Skype.

Spesifikasi Microsoft Lumia 435 Terbaru dan Harga

Biarpun bidikan pasar microsoft dikelas menengah kebawah, akan tetapi tetap memberikan kualitas yang menawan. Yakni Microsoft Lumia 435 yang dinyatakan dengan disematkannya prosessor Dual Core 1200 MHz yang cukup cepat menjalankan berbagai tugas dari aplikasi piihan yang tersimpan. Prosessor besutan Qualcomm Snapdragon ini dirancang untuk memberikan performa yang seimbang antara Kinerja prosessor, dukungan konektivitas nirkabel yang mumpuni, dan efisiensi konsumsi baterai sehingga membuatnya cocok digunakan pada Smartphone Low End. Dan untuk mendukung peforma ponsel yang satu ini, Microsoft juga menyematkan RAM berkapasitas 1 GB yang membuat kinerja Smartphone menjadi lebih ringan saat digunakan dalam mengolah berbagai macam tugas. Untuk kelas ponsel Low End Microsoft memang teras tidak tanggung-tanggung, pasalnya microsoft memberikan memory berkapasitas 8 GB dan masi disediakan slot memori eksternal MicroSD hingga pengguna dapat menambah memory ponsel hingga 128 GB.

Tidak ketinggal Sebagai pendukung dokumentasi setiap agenda kerja anda, Microsoft Lumia 435 menyediakan dua buah kamera yang tersemat rapih di bagian depan dan belakang ponsel ini. Smartphone ini dilengkapi dengan kamera beresolusi 2 Megapiksel. Sementara itu, di depan tersedia kamera beresolusi 0.3 Megapiksel (VGA) yang dapat Anda gunakan untuk Video Chat bersama teman-teman melalui Skype. Tidak hanya berfungsi untuk memotret, kamera dapat Anda gunakan untuk merekam video dengan resolusi maksimal 800 x 448 piksel pada kecepatan 30 fps (frame per second). Anda dapat menggunakan aplikasi pendukung agar kegiatan memotret lebih seru seperti: Lumia Camera dan Lumia Selfie.


Spesifikasi Microsoft Lumia 435 Terbaru dan Harga
Tipe Prosesor
Qualcomm® Snapdragon™ 200 
Kecepatan Prosessor
Dual core 1200 MHz 
Ukuran Layar
4 inch 
Resolusi Layar
WVGA 800 x 480 (233 ppi) 
Memori Internal
8GB Storage, 1GB RAM 
Tipe Kartu Memori
MicroSD 
Maks. Kapasitas Penyimpanan
128 GB 
Kamera
·   Primary: 2.0 MP  
·   Secondary: 0.3 MP  
Koneksi Nirkabel
·   Wi-fi WLAN IEEE 802.11 b/g/n  
·   Bluetooth 4.0  
Antarmuka / Interface
·   USB 2.0  
·   3.5 mm audio connector  
Kapasitas Baterai
1560 mAh 
Waktu Bicara
(2G): 20.9 h, (3G): 11.7 h 
Waktu Siaga
21 days 
Model SIM Card
Dual SIM micro 
Sistem Operasi
Windows Phone 8.1 with Lumia Denim 
Jaringan
·   2G: 850 MHz, 900 MHz, 1800 MHz, 1900 MHz  
·   3G: Band 1 (2100 MHz), Band 8 (900 MHz)  

GPS
GPS, A-GPS 
Dimensi
118.1 mm x 64.7 mm x 11.7 mm 
Berat
134.1 g 
Harga
Rp. 1.048.000,00 

Spesifikasi Microsoft Lumia 435 Terbaru dan Harga Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Kang Icung